Bagi Anda yang sering menggunakan Xposed seperti halnya Saya juga. Kurang lengkap tanpa memasang aplikasi seperti Grafity Box. Kalau Anda sudah menginstall CyanogenMod12, nah sekarang Saya akan beritau cara pasang Xposed di Samsung.
Ini cara Saya memasang Xposed, mungkin agak sedikit beda dari yang lain. Nah caranya untuk memasang Xposed pada Android Lollipop 5.0.2 di GT-S7270 adalah sebagai berikut :
- Download xposed-v65-sdk21-arm-arter97-V5-generic.zip
- Copy xposed-v65-sdk21-arm-arter97-V5-generic.zip ke SD Card
- Reboot ke recovery (disarankan untuk backup, buat jaga bootloop)
- Install xposed-v65-sdk21-arm-arter97-V5-generic.zip
- Dan reboot.
- Setelah itu, install lagi XposedInstaller_3.0_alpha4.apk
Gapps stop working!
1. Kalau Google Play Servicenya berhenti
2. Silahkan download Gapps disini
3. Flash lewat recovery
1. Kalau Google Play Servicenya berhenti
2. Silahkan download Gapps disini
3. Flash lewat recovery
Download Xposed untuk Samsung
xposed-v65-sdk21-arm-arter97-V5-generic.zip (XDA, by arter97)
XposedInstaller_3.0_alpha4.apk (XDA, by rovo89)
0 Response to "Pasang Exposed Framework di Lollipop GT-S7270"
Posting Komentar